Kamis, 17 November 2016

Did You Know? The Great Blur Hole


The Great Blue Hole adalah lubang besar bawah laut di lepas pantai Belize, dengan diameter lubang lebih dari 300 meter (984 kaki) dan kedalaman mencapai 124 meter (407 kaki). Ini adalah tempat yang populer di kalangan penyelam scuba yang terpikat oleh kesempatan untuk menyelam saat terkadang airnya yang sebening kristal dan dapat berjumpa dengan beberapa spesies ikan.
Bahkan, hiu banteng pernah dilaporkan hidup di sana, tetapi tidak ada yang melihatnya dengan pasti.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar